KOMPETENSI YANG DIAJUKAN
Mendemontrasikan akses internet sesuai dengan prosedur
URAIAN MATERI
Perangkat lunak yang digunakan untuk mengakses internet
INDIKATOR
-Siswa dapat menyebutkan contoh dari sistem operasi komputer
-Siswa dapat menyebutkan berbagai aplikasi browser
-Siswa dapat menyebutkan aplikasi browser pembawaan dari sistem operasi windows
-Siswa dapat menyebutkan bagian-bagian dari tampilan utama internet explorer
-Siswa dapat mengetahui fungsi dari addres bar
-Siswa dapat mengetahui pengertian dari loading
-Siswa dapat menjelaskan ikon-ikon yang ditampilkan yang ada di toolbar internet explorer
-Siswa dapat mengetahui cara menyimpan halaman web ke hardisk komputer
-Siswa dapat mengetahui fungsi dari refresh pada internet explorer
-Siswa dapat mengetahui fungsi dari reload pada mozilla firefox
-Siswa dapat menyebutkan menu toollbar yang berfungsi untuk mengakses halaman yang sebelumnya sudah pernah diakses.
-Siswa dapat menyebutkan menu toollbar yang berfungsi untuk mengakses halaman berikutnya
-Siswa dapat menyebutkan menu toollbar yang berfungsi untuk mengakses halaman awal internet Explorer
-Siswa dapat menyebutkan menu di internet yang berfungsi untuk melihat daftar internet yang pernah dikunjungi
-Siswa dapat menyebutkan menu di internet yang berfungsi untuk melihat daftar alamat situs yang kita sukai untuk memudahkan membuka kembali
KOMPETENSI YANG DIAJUKAN
Mengidentifikasi beberapa layanan informasi yang ada di internet
URAIAN MATERI
Layanan informasi yang ada di internet
INDIKATOR
-Siswa dapat menyebutkan berbagai contoh dari search engine
-Siswa dapat menjelaskan pengertian dari download
-Siswa dapat menjelaskan pengertian dari upload
-Siswa dapat menjelaskan cara menyimpan gambar dari internet ke komputer sendiri
-Siswa dapat mengetahui pengertian dari browsing
-Siswa dapat mengetahui kepanjangan dari WWW
-Siswa dapat mengetahui jenis protokol yang digunakan dalam layanan WWW
-Siswa dapat mengetahui kepanjangan dari HTTP
-Siswa dapat mengetahui pengertian dari E-mail
-Siswa dapat mengetahui fungsi dari Sign Up, Sign In dan Sign Out pada fasilitas yahoo mail
-Siswa dapat mengetahui bagian-bagian yang ada pada e-mail
-Siswa dapat mengetahui pengertian dari millis
-Siswa dapat mengetahui pengertian dari Newsgroup
-Siswa dapat mengetahui Kepanjangan dari FTP
-Siswa dapat mengetahui pengertian dari Chatting
-Siswa dapat mengetahui kepanjangan dari IRC
-Siswa dapat mengetahui aplikasi yang digunakan untuk chatting
-Siswa dapat fungsi dari teleconference
KOMPETENSI YANG DIAJUKAN
Mengidentifikasi macam-macam situs di internet
URAIAN MATERI
Mengakses beberapa situs untuk memperoleh informasi
INDIKATOR
-Siswa dapat menjelaskan sifat-sifat situs
-Siswa dapat menjelaskan macam-macam nama domain
-Siswa dapat mengetahui situs yang menampung ilmu pengetahuan
-Menyebutkan nama domain dari suatu negara
-Menyebutkan nama domain untuk kepentingan bisnis
Thursday, March 7, 2013
Home »
» KISI-KISI UAS TIK IX MTs Negeri 1 Kudus 2012/2013
0 comments:
Post a Comment